Berita, Pengumuman & Acara
Milad Ke 8 HMPS PGSD FKIP Unsultra Bangun Sinergi, Kreativitas dan Prestasi Mahasiswa
Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) Universitas Sulawesi Tenggara (Unsultra) menggelar peringatan Milad ke-8 Himpunan Mahasiswa Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar (HMPS PGSD) yang dirangkaikan dengan pembukaan kegiatan olahraga berupa Lomba Futsal dan Bola Voli. Acara Milad Ke 8 dilaksanakan di Gedung Lantai II Universitas Sulawe...
Baca Selengkapnya
Dr. Hendriadi, Dosen Unsultra Jadi Dosen Tamu di Hong Kong, Teken MoU Internasional dengan IMS India
Universitas Sulawesi Tenggara (Unsultra) kembali menorehkan prestasi gemilang di tingkat internasional. Dosen muda berprestasi Dr. Hendriadi, SE., MM., diundang sebagai dosen tamu (guest lecturer) di The Technological and Higher Education Institute of Hong Kong (THEi). Dalam kesempatan yang sama, ia juga mewakili Rektor Unsultra untuk menandatanga...
Baca SelengkapnyaDekan FKIP Unsultra: Mahasiswa PGPAUD Siap Tunjukkan Kompetensi Unggul dalam PPL 2025/2026
Universitas Sulawesi Tenggara (Unsultra) melalui Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP), mahasiswa Program Studi Pendidikan Guru Pendidikan Anak Usia Dini (PGPAUD) untuk melaksanakan Praktik Pengalaman Lapangan (PPL) Tahun Akademik 2025/2026. Kegiatan ini menjadi ajang pembuktian bagi mahasiswa dalam menerapkan kompetensi profesional, pedago...
Baca Selengkapnya
Permata – UST Gelar Dialog Publik Nikel dan Good Mining Practice untuk Mahasiswa Baru
Persatuan Mahasiswa Teknik Pertambangan Universitas Sulawesi Tenggara (Permata – UST) akan menggelar dialog publik bertema “Pengenalan Dunia Pertambangan Nikel Sulawesi Tenggara dan Penerapan Good Mining Practice” di WTC Unsultra, pada Kamis (2/10). Acara ini difokuskan untuk mahasiswa baru Unsultra sebagai bekal awal memahami dunia pertambangan....
Baca Selengkapnya
Dekan FKIP Unsultra Tekankan Penguatan Ilmu Guru pada Pembukaan PPL 2025/2026
Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) Universitas Sulawesi Tenggara (Unsultra) resmi membuka kegiatan Praktik Pengalaman Lapangan (PPL) Tahun Akademik 2025/2026 yang berlangsung di Gedung WTC Unsultra, pada Rabu, (1/10/2025) Kegiatan ini diikuti oleh mahasiswa FKIP program studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar sebagai bagian dari implementasi...
Baca Selengkapnya
Bekali Mahasiswa Jadi Pakar Sawit, Unsultra Hadirkan Program Beasiswa dan Kuliah Umum
Universitas Sulawesi Tenggara (Unsultra) bekerja sama dengan Badan Pengelola Dana Perkebunan Kelapa Sawit (BPDP) menggelar kuliah umum yang dirangkaikan dengan program Beasiswa Agribisnis Kelapa Sawit. Agenda ini menjadi langkah nyata dalam menyiapkan sumber daya manusia (SDM) unggul untuk mendukung hilirisasi salah satu komoditas strategis Indones...
Baca Selengkapnya